10 Kamera Sony Full Frame Terbaik dan Terbaru

. 6 April 2024

Saat ini, Sony memiliki seri full frame yang tipenya beragam. Jika ingin memilikinya, maka daftar kamera Sony Full Frame terbaru harus diketahui.

Setidaknya ada lebih dari sepuluh jenis kamera Sony seri full frame yang akan dipaparkan dalam artikel ini. Setiap jenisnya tentu memiliki karakteristik yang fokus terhadap hasil jepretan. Namun untuk memahaminya, harus diketahui detailnya terlebih dahulu.

1. Sony A7

Sony A7 1

Jika dilihat dari sejarahnya, Sony A7 ini adalah seri pertama yang muncul di tahun 2015 sebagai mirrorless full frame. Jadi tidak heran, jika banyak yang tahu tentang detail kamera ini bahkan sampai pada tahap penggunaannya.

Secara penggunaan, kamera ini memang memiliki banyak kelebihan dari berbagai sisi. Bahkan penggunanya tetap bertahan karena merasa kamera ini sangat mudah, ringkas, serta menyenangkan di saat yang bersamaan.

Kamera ini memberikan hasil yang jernih tanpa banyak perangkat tambahan. Bagi pengguna yang ingin menambahkan lensa besar, maka tidak disarankan memakai kamera ini. Jika ingin membeli kamera ini, maka sediakan biaya sekitar 14 juta rupiah.

2. Sony A7 Mark II

Sony A7 Mark II

Kamera Sony Full Frame terbaru lain yang potensial untuk difungsikan adalah Sony A7 Mark II. Berbeda dengan jenis pertama, kamera ini sudah dilengkapi dengan stabilizer yang bisa memudahkan proses penggunaannya.

Untuk ukurannya sendiri, kamera ini jauh lebih ramping dan kecil. Karena ukurannya kecil, maka proses membawanya akan jauh lebih mudah dan tidak membebani. Meski demikian, penggunaannya tidak akan mendapat hambatan karena ukuran kecilnya ini.

Fitur yang tersedia pada kamera ini juga termasuk lengkap. Kemudian, kinerja autofokusnya juga sangat baik. Dengan segala keadaan ini, kamera Sony A7 Mark II dibanderol dengan harga mulai dari 15 juta rupiah.

3. Sony A7S

Sony A7S

Untuk pilihan ketiga yang potensial adalah Sony A7S. Jenis yang satu ini juga dilirik oleh banyak pengguna karena berbagai alasan. Salah satu yang paling menarik adalah kecanggihannya yang hebat dan berbeda dari yang lain.

Unsur kecanggihan ini bisa dilihat dari kameranya yang profesional dan simple di saat yang bersamaan. Hal ini bisa dilihat dari tombol-tombolnya yang muncul dengan fungsi memadai. Jadi tidak akan ada tombol tak berfungsi yang muncul.

Adapter juga sudah tersedia di kamera ini. Kehadiran adapter ini bertujuan untuk meletakkan lensa secara kuat. Harga kamera ini di pasaran sudah dibandrol seharga 40 juta rupiah hanya untuk body-nya saja.

4. Sony A7S Mark II

Sony A7S Mark II

Opsi lain yang tidak kalah menarik adalah Sony A7S Mark II. Jika dibandingkan dengan tipe terdahulunya, tipe Sony yang satu ini jauh lebih stabil. Peningkatan juga sudah dilakukan sehingga hasilnya sangat berkualitas.

Ketajaman foto akan sangat terlihat dari hasil jepretan menggunakan kamera ini. Stabilizer yang tersedia di kamera ini sudah sangat mumpuni. Namun jika penggunanya ingin memakai peredam getar, maka hasilnya akan jauh lebih unggul.

Meski kualitasnya sudah sangat mumpuni, namun kamera ini masih dibandrol dengan harga sekitar 15 juta rupiah. Harga ini hanya untuk body-nya saja dan bukan yang lain. Karena harganya lebih terjangkau, akhirnya peminatnya juga banyak.

5. Sony A7 Mark III

Sony A7 Mark III

Untuk jenis kamera Sony A7 Mark III juga masuk jajaran kamera Sony Full Frame terbaru yang bisa dijadikan pilihan. Untuk penggunaannya sendiri, kamera ini cocok sebagai alat membuat konten video maupun foto yang menarik.

Kamera yang satu ini mengedepankan aspek kepraktisan dalam penggunaannya. Hal ini bisa dirasakan dari sisi daya tahan baterai, penentuan titik fokus, dan bahkan untuk stabilisasinya. Jadi ada banyak hal yang mudah dilakukan dengan kamera ini.

Desain dari kamera ini juga profesional dan bisa membuat orang lain tertarik. Jadi dari aspek dalam maupun luarnya, kamera ini sudah dibuat dengan pertimbangan yang sangat baik. Untuk memilikinya, maka sediakan uang sekitar 21 juta rupiah.

6. Sony A7R Mark II

Sony A7R Mark II

Jenis lain yang bernama Sony A7R Mark II juga sangat pas dijadikan pilihan. Kamera ini sangat unggul dari sisi hardwarenya. Jadi jika medan kerja yang didatangi sulit, maka penggunaan kamera ini akan jauh lebih aman.

Meski hardwarenya mumpuni, namun ukuran dari kamera ini tetap tergolong kecil dan ringkas. Jadi penggunaannya tidak akan terganggu dan mudah dibawa. Selain itu, aspek hasil jepretannya tetap mumpuni dan tidak jauh berbeda dengan yang lain.

Potensi penggunaan kamera ini memang besar karena hasilnya juga bisa diadu. Harganya sendiri tidak terlalu mahal jika dibandingkan dengan tipe lainnya. Saat ini, kamera Sony A7R Mark II dibanderol dengan harga sekitar 12 juta rupiah.

7. Sony A7R Mark III

Sony A7R Mark III

Untuk pemilihan kamera Sony A7R Mark III juga tidak akan salah karena bisa memberikan hasil yang optimal. Setelah mengalami peningkatan dan pembaruan, maka kamera ini muncul dengan kualitas, kondisi fisik, performa, serta kecepatan yang semakin tinggi.

Jadi sebenarnya, kamera ini memiliki sangat banyak keunggulan yang tidak bisa dilewatkan begitu saja. Rentang dinamisnya juga sangat baik, sehingga bisa memberikan hasil foto yang berkualitas dan tidak akan mudah ditemui di manapun.

Karena kualitas kamera ini sudah sangat mumpuni, maka tidak heran jika Sony A7R Mark III dibanderol dengan harga yang sedikit tinggi. Sampai sekarang, harga kamera ini yang dibandrol di pasaran adalah sekitar 30 juta rupiah.

8. Sony A7R Mark IV

Sony A7R Mark IV

Kamera Sony selanjutnya yaitu A7R Mark IV juga masuk golongan sangat berkualitas. Jika dibandingkan dengan kamera Sony A7R lainnya, tipe ini adalah yang paling terbaru dengan kemampuan yang optimal.

Bahkan performa dari kamera ini sudah berbasis AI sehingga proses jepretannya akan sangat mudah. Jadi meskipun objek yang diambil sangat detail, namun kamera ini mampu memproses datanya secara menyeluruh.

Proses pengenalan objek bergeraknya juga sangat cepat. Jadi tidak heran jika kamera ini akan sangat memudahkan proses penggunaannya. Untuk harganya sendiri, kamera ini dipasaran dengan harga sekitar 35 juta rupiah.

Tak heran jika kamera ini menjadi salah satu rekomendasi kamera sony terbaik di kelasnya.

9. Sony A9

Sony A9

Untuk rekomendasi kesembilan ada kamera Sony A9 dengan hasil yang sangat berkualitas. Karena kualitasnya yang mumpuni, tidak heran jika kamera ini kerap dipakai oleh profesional dalam bekerja atau kegiatan lainnya.

Meski demikian, jika dilihat sekilas maka tampilannya kecil dan tidak memancarkan profesionalisme. Namun pengguna tidak boleh hanya terpacu pada anggapan ini. Karena nyatanya, kamera ini tetap memberikan hasil yang luar biasa baik.

Sensasi hasil yang baik bisa langsung terasa saat kamera ini dicoba. Oleh karenanya, langsung manfaatkan kamera ini sebagai pilihan. Untuk memilikinya, pastikan menyediakan uang sekitar 24 juta agar bisa melakukan pembelian.

10. Sony A9 Mark II

Sony A9 Mark II

Terakhir, ada tipe A9 Mark II yang masuk jajaran kamera Sony Full Frame terbaru paling berkualitas. Jika dibandingkan dengan Sony A9 biasa, maka tipe yang satu ini akan lebih menarik dan optimal dari berbagai sisinya.

Kecepatan dari kamera ini tidak perlu diragukan saat mencari objek tujuan. Performanya yang sangat tinggi, sehingga proses editing berlebih tidak diperlukan pada hasil fotonya. Hal ini akan sangat memudahkan pengguna.

Dilihat dari sisi harga, Sony A9 Mark II dibandrol dengan kisaran 64 juta rupiah. Harga ini tentunya sudah disesuaikan dengan segala keunggulannya. Jadi bisa dipastikan proses pembeliannya tidak akan merugikan.

Itulah deretan kamera Sony Full Frame terbaru yang harus diketahui dan dipahami. Sepuluh tipe kamera di atas tentu memiliki perbedaan di beberapa sisinya. Namun bisa dipastikan semua tipenya akan memberikan kualitas mumpuni.

Untuk menemukan yang paling cocok, maka dalami semua daftarnya dengan baik. Jangan sampai ada bagian yang tidak diperhatikan. Karena jika tidak dipahami dengan baik, maka proses pemilihannya tidak akan mudah.

Saat melakukan pemilihan, sesuaikan juga dengan kebutuhannya. Jangan hanya terpaku pada fitur yang diberikan oleh kameranya saja. Karena jika hal ini terjadi, maka proses pemilihannya tidak akan maksimal pada hasil yang diinginkan.

Tinggalkan komentar

Artikel Terkait
. Kamera . 29 Maret 2024
Kamera Digital Single Lens Reflex atau yang sering disebut Kamera DSLR Terbaik ini merupakan kamera yang sering digunakan oleh fotografer. DSLR bekerja dengan memanfaatkan cermin mirror yang diteruskan ke lensa viewfinder. Kamera DSLR Terbaik untuk Pemula dan Profesional Jenis kamera ini banyak diminati karena menghasilkan foto terbaik. Juga dapat digunakan oleh pemula hingga profesional. Bicara ... Baca Selengkapnya
. Kamera . 16 April 2024
Saat ini khususnya dikalangan anak muda, instant camera atau kamera polaroid sangat digemari. Selain bisa melihat langsung hasil fotonya, kamera polaroid ini memiliki bentuk yang lucu dan menggemaskan. Jadi tak heran jika banyak anak muda yang tertarik menggunakan kamera instan ini. Kamera Polaroid Terbaik dan Berkualitas Ada banyak model, jenis dan harga dari sebuah kamera ... Baca Selengkapnya